Hasil All England 2025: Gregoria Lewati Rintangan Pertama dengan Bungkam Michelle Li
Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, sukses melangkah ke babak berikutnya di All England 2025 setelah mengalahkan wakil Kanada, Michelle Li, di babak pertama.