Ibunda Artis Eza Gionino Meninggal Dunia, Dimakamkan di Malang
Kabar duka datang dari Eza Gionino. Sang ibunda, Ruchaiyah meninggal dunia pada hari ini, Senin (10/3/2025). Kabar duka ini disampaikan istrinya lewat Ig.