DPR Lagi Pertimbangkan Bikin Pansus Kasus Korupsi Pertamina
Komisi XII DPR sedang mempertimbangkan membuat Panitia Khusus (Pansus) soal kasus korupsi tata kelola minyak mentah dan produk kilang PT Pertamina (Persero) periode 2018-2023.