Tak Terima Ditegur, Pelaku Balap Liar Robohkan Pagar Milik Ketua RT di Pasar Rebo
Media sosial dihebohkan dengan video aksi sekelompok pemuda yang merobohkan pagar rumah diduga milik Ketua RT di Jalan Raya Bogor, Kecamatan Pasar Rebo, Jakarta Timur.