Status Bendung Katulampa Bogor Siaga 1, Air Kiriman Diperkirakan 9 Jam sampai Pintu Air Manggarai
Ketinggian permukaan air di Bendung Katulampa, Bogor terus naik hingga Minggu (2/3/2025) malam. Dengan demikian, status Bendung Katulampa bahaya atau Siaga I.