Kate Middleton Dijuluki Ratu Pendamping Sesungguhnya, Saingi Popularitas Camilla
Kate Middleton terus mendapatkan pengakuan sebagai Ratu Pendamping sesungguhnya di kalangan Kerajaan Inggris. Kate tidak kehilangan pesona dan penuh dedikasi.