PDIP Tegaskan Pertemuan Megawati dan Prabowo Tak Akan Bahas Kasus Hasto
Juru Bicara PDIP Guntur Romli menegaskan pertemuan antara Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri dan Presiden Prabowo Subianto tidak akan membahas kasus Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto.