Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
Seorang pria di Pakistan telah didakwa melakukan pembunuhan setelah diduga menembak mati administrator grup WhatsApp komunitas yang mengeluarkannya dari grup tersebut, kata polisi baru-baru ini.