Sambut Kepulangan Atlet, Wamenpora Taufik Hidayat Apresiasi Prestasi Gemilang di ASEAN Para Games 2025
Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) memberikan apresiasi tinggi atas keberhasilan kontingen Indonesia yang tampil impresif pada ajang ASEAN Para Games 2025
