Juda Agung Calon Kuat Wamenkeu Baru, Begini Respons Istana
Soal Mantan Deputi BI Juda Agung disebut-sebut menjadi calon kuat mengisi kursi Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu), Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi buka suara.
