Gelar PKPA, Peradi: Advokat Berkualitas Lahir dari Pendidikan yang Benar
Ketua DPC Peradi Jakarta Barat Suhendra Asido Hutabarat menegaskan Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA) merupakan gerbang awal untuk melahirkan advokat yang profesional, berkualitas, andal, dan berintegritas sebagaimana diamanatkan Undang-Undang Advokat.
