Mampukah Bapak J Loloskan PSI ke Senayan pada Pemilu 2029?
Sosok Bapak J sebagai Ketua Dewan Pembina Partai Solidaritas Indonesia (PSI) masih menjadi misteri. Publik penasaran, apakah Bapak J itu mantan Presiden Joko Widodo (Jokowi)?