Pengamat Militer Sebut Seskab Dapat Ditempati Prajurit TNI Aktif
Perubahan posisi Seskab dalam pemerintahan Prabowo Subianto membuat jabatan tersebut bisa diisi prajurit TNI aktif. Hal itu dikatakan pengamat militer Anton Aliabbas.