Syarat dan Cara Tukar Uang Secara Online, Praktis Via Situs Resmi BI
Cara tukar uang secara online jadi informasi yang banyak dicari sebelum Hari Raya Idul Fitri. Sebab, momen Idul Fitri atau Lebaran di Indonesia identik dengan tradisi berbagi ke kerabat.