Prabowo Buka Puasa Bersama di Istana, Ahmad Muzani dan Fadli Zon Datang
Presiden Prabowo Subianto menggelar buka puasa bersama di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (3/3/2025). Ahmad Muzani dan Fadli Zon hadir.