Mengaku Alami Intimidasi Sejak Juli 2024, Sukatani Alami Kerugian 0 02.03.2025 06:38 Tribunnews.com Band Sukatani akhirnya angkat bicara setelah lagu mereka, Bayar Bayar Bayar, menjadi sorotan. Mereka mengaku rugi usai diintimidasi.