Kasus Cacar Monyet Pertama Dilaporkan di Khyber Pakhtunkhwa, Pakistan
Pakistan mengonfirmasi kasus pertama cacar monyet yang ditularkan secara lokal, pasien adalah wanita yang suaminya baru kembali dari kawasan Teluk.