Libur Isra Mikraj dan Imlek, 47.258 Kendaraan Tinggalkan Jabodetabek
JTT mencatat lonjakan volume kendaraan yang keluar menuju wilayah Timur Transjawa meninggalkan Jabodetabek melalui GT Cikatama pada H-3 periode libur panjang Isra Mikraj dan Imlek.