Kunjungi Mensos, Menteri HAM Identifikasi Ada 27 Kelompok Sasaran Kerja yang Harus Dibantu Negara
Menteri Sosial Saifullah Yusuf atau Gus Ipul menerima kunjungan Menteri Hak Asasi Manusia (HAM) Natalius Pigai di kantor Kemensos, Jakarta Pusat.