Kebakaran Hutan Melanda Los Angeles, 30.000 Warga Mengungsi
Kebakaran hutan yang bergerak cepat di Los Angeles, California, Amerika Serikat, memaksa 30.000 orang mengungsi. Saat bersamaan, para pejabat AS memperingatkan bahwa angin yang semakin kencang dapat semakin memperparah kobaran api.