Edaran Kemenag tentang Makan Bergizi Gratis, Ini Jadwal Pembagian Makanannya di Pesantren
Program Makan Bergizi Gratis resmi dimulai hari ini, Senin (6/1/2024). Kemenag)pun mengeluarkan Surat Edaran tentang Panduan Makan Bergizi Gratis di Pesantren.