5 Fakta Terbakarnya Speed Boat yang Tewaskan Cagub Maluku Utara Beny Laos
Cagub Maluku Utara nomor urut 4, Beny Laos meninggal dunia dalam kebakaran hebat speed boat miliknya saat bersandar di Pelabuhan Bobong, Pulau Taliabu, Sabtu (12/10/2024).