Trump: Bergaul dengan Rusia dan Korea Utara Bukan Sesuatu yang Buruk
Berinteraksi dengan Rusia dan Korea Utara, dan bergaul dengan mereka, akan menjadi hal yang baik. Demikian diungkapkan mantan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump.