ru24.pro
World News in Indonesian
Август
2024
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
12
13
14
15
16
17
18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31

Gelar Harlah, BWI Optimalkan Potensi Wakaf Uang Rp180 Triliun

0
Badan Wakaf Indonesia (BWI) menggelar Puncak Hari Lahir (Harlah) Ke-17 bertema Gerakan Indonesia Berwakaf di Hotel Pullman, Jakarta, Jumat (30/8/2024). BWI ingin memaksimalkan semua instrumen wakaf untuk menggali potensi wakaf uang senilai Rp180 triliun per tahun.