Bus Rombongan Dosen Pascasarjana Unpam Alami Kecelakaan di Jalan Tol Pejagan
Bus yang mengangkut rombongan Dosen Pascasarjana Universitas Pamulang (Unpam) Tagerang Selatan dikabarkan mengalami kecelakaan di Tol Pejagan - Pemalang, Jawa Tengah (Jateng) pada Rabu malam (24/7/2024).