Respons Luluk PKB, Kemenag: 5 Persen Kuota Prioritas Lansia, Itu Tidak Terserap Semua
Politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Luluk Nur Hamidah mengkritik Kementerian Agama tidak memprioritaskan untuk menuntaskan antrean jemaah haji lanjut usia (lansia).