Gelar Pesta Perceraian, Pria Ganteng Asal Lampung Ini Ngaku Sudah Berdamai
Rian Maulana, pria asal Kabupaten Pringsewu, Lampung, menggelar pesta perceraian hingga videonya viral. Rian menggelar pesta pernikahan dan perceraian di tahun yang sama.