Napi Lapas Maros Kirim Chat Mesra ke Istri Orang, Terancam Tak Dapat Remisi
Seorang narapidana kasus narkoba di Lembaga Pemasyarakat (Lapas) Kelas 2B Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, kepergok mengirim chat mesra melalui media sosial ke seorang wanita yang merupakan istri orang.