ru24.pro
World News in Indonesian
Июль
2024

Новости за 29.07.2024

Heboh Kerbau Melahirkan Anak Berkepala 2 Tapi Mati

Sindonews 

Kejadian langka terjadi di Kecamatan Pringsewu, Kabupaten Pringsewu, ketika seekor kerbau milik Turiman melahirkan anak berkepala dua pada Senin, 29 Juli 2024. Sayangnya, anak kerbau tersebut tidak dapat bertahan lama dan meninggal sesaat setelah dilahirkan.

5 Alasan Dataran Tinggi Golan Jadi Titik Konflik Abadi di Timur Tengah

Sindonews 

Dataran Tinggi Golan merupakan bagian dari Suriah hingga tahun 1967, ketika Israel merebut sebagian besar wilayah tersebut dalam Perang Enam Hari, mendudukinya, dan mencaploknya pada tahun 1981. Pencaplokan sepihak tersebut tidak diakui secara internasional, dan Suriah menuntut pengembalian wilayah tersebut.