Krakatau Posco Pacu Daya Saing Global Lewat Produk Baja Rendah Karbon
Krakatau Posco memperkuat komitmen keberlanjutan dengan meraih sertifikasi EPD untuk dua produk unggulannya, yaitu Steel Plate dan Hot Rolled Coil (HRC).
