Gagal di Medan Perang, Pakistan Tuding India Dalangi Serangan Teror yang Tewaskan 5 Orang
Pasukan keamanan Pakistan menolak apa yang mereka gambarkan sebagai tuduhan tidak berdasar dan menyesatkan terkait insiden tragis di wilayah Mir Ali, Waziristan Utara, yang menewaskan lima warga sipil.
