11.000 Pekerja Pabrikan Mobil Jepang Kena PHK, 7 Pabrik Nissan Ditutup
Pabrikan mobil Jepang, Nissan bakal PHK terhadap 11.000 pekerja secara global dan menutup tujuh pabrik di tengah perombakan bisnis saat penjualan terus melemah.
