Waspada Perlambatan, S&P Global Ratings Proyeksi Ekonomi RI Tumbuh 4,6% di 2025
Lembaga pemeringkat global S&P Global Ratings memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia hanya mencapai 4,6% pada 2025, berikut penjelasan penyebabnya.
