Sah! Yusuf Ateh Dilantik Jadi Kepala BPKP
Presiden Prabowo Subianto resmi melantik Muhammad Yusuf Ateh sebagai Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) di Istana Negara, Jakarta, Rabu (19/2/2025).