Pangeran William Sindir Harry Jelang Perayaan Natal 0 17.12.2024 09:00 Sindonews Perseteruan Pangeran William dan Harry masih belum padam, bahkan menjelang perayaan Natal yang sarat kedamaian. Pasalnya, sang kakak menyindir adiknya.