Melawan Tarif Trump Bakal Membuat China Jatuh Makin Jauh ke Dalam Utang
Pejabat China memberikan sinyal siap mengucurkan stimulus lebih deras dan apapun yang diperlukan untuk melawan dampak tarif perdagangan AS.