Pemain BRI Liga 1 Paling Banyak Menit Bermain untuk Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Di tengah perjalanan penuh drama Timnas Indonesia dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026, satu nama terus muncul sebagai figur sentral di lapangan: Rizky Ridho.