DPD Partai Perindo OKU Timur Gelar Konsolidasi Pemenangan Cabup-Cawabup Lanosin-Yudha
DPD Partai Perindo OKU Timur menggelar rapat konsolidasi pemenangan Cabup-Cawabup OKU Timur, Lanosin Hamzah dan HM Adi Nugraha Purna Yudha di Pilkada 2024.