Kisah Perang Memperebutkan Mesir antara Daulah Abbasiyah dan Daulah Fatimiyah
Selama 20 tahun pertama dari berdirinya Daulah Fatimiyah selalu terjadi pergolakan di antara Daulah Abbasiyah dan Daulah Fatimiyyah untuk memperebutkan Mesir