Timnas Indonesia Dibekuk China, Adrian Khalif Tetap Yakin Skuad Garuda Masuk Piala Dunia 2026
Adrian Khalif tetap yakin Skuad Garuda masuk Piala Dunia 2026 setelah Timnas Indonesia dibekuk China dalam laga di Qingdao pada Selasa, 15 Oktober 2024.