6 Makanan Kaya Kalium untuk Menurunkan Darah Tinggi
Mengonsumsi makanan kaya kalium bisa membantu menurunkan darah tinggi penyebab berbagai macam penyakit. Makanan ini baik untuk penderita tekanan darah tinggi.