Deklarasi Kampanye Damai, Paslon Nomor 2 Khofifah-Emil Ajak Masyarakat Berpolitik Santun
Cagub-Cawagub Jatim, Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak mengajak seluruh masyarakat, pendukung, relawan, simpatisan menerapkan politik santun.