MNC Life dan Karunia Multifinance Jalin Kerja Sama Beri Layanan Asuransi Jiwa Kredit
Kerja sama MNC Life Assurance dan Karunia Multifinance akan fokus pada pengembangan produk asuransi jiwa kredit yang dirancang untuk memberikan perlindungan finansial lebih bagi para debitur.