Nabila, Vanny, dan Kiky Siap Bersaing untuk Menjadi Juara di Grand Final Kontes Swara Bintang 2024
Kontes Swara Bintang kini telah memasuki Grand Final, tentunya bersiap untuk menemukan calon bintang dangdut terbaik yang siap meramaikan industri musik.