Tragis! Ibu Hamil di Musi Rawas Tewas Terinjak Gerombolan Gajah Liar
Karsini (34) warga Desa Tri Anggun Jaya, Kecamatan Muara Lakitan, Kabupaten Musi Rawas yang sedang hamil lima bulan, tewas setelah diserang gerombolan gajah liar pada Minggu pagi, 8 September 2024.