Audiensi dengan Pj Gubernur Sulsel, MDA Lanjutkan Proyek Penambangan Emas di Latimojong Luwu
Manajemen PT Masmindo Dwi Area (MDA) menggelar audiensi dengan Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Prof. Zudan Arif Fakrulloh, pada Kamis, 1 Agustus 2024, di kantor Gubernur Sulawesi Selatan.