Karhutla di Katingan Kalteng Kian Meluas Capai Puluhan Hektare
Sudah empat hari berlalu sejak kebakaran besar melanda puluhan hektar hutan dan lahan di Kabupaten Katingan, Kalimantan Tengah, namun api belum juga berhasil dipadamkan dan semakin meluas.