Demam Resesi AS Bisa Bikin Ekonomi RI Sakit, Ini Obatnya dari Ekonom
Ekonomi Amerika Serikat (AS) menunjukan pelemahan. Banyak yang khawatir AS akan masuk jurang resesi. Ancaman resesi AS ini tentu tak hanya berdampak pada ekonomi global tapi juga Indonesia.