Penumpang di Bandara Prancis-Swiss Dievakuasi karena Ancaman Bom Jelang Olimpiade 2024
Para penumpang di satu bandara di perbatasan Prancis-Swiss dievakuasi sementara pada Jumat pagi (26/7/2024), menurut media Prancis mengutip penegak hukum.