Negara Ini Kaya Tanpa Memungut Pajak Rakyat, Berikut Daftarnya
Pemerintah biasanya memungut pajak untuk mendanai layanan publik yang sangat vital hingga pembangunan infrastruktur, namun ada juga negara yang tidak menerapkan pajak penghasilan. Ini daftarnya.